Breaking

Friday, March 30, 2018

TRAINING MTCNA : Pengenalan Mikrotik Step By Steps || BLC TELKOM KLATEN

Assalamu'alaikum W. W

Abdul Hafid Gunawan - Hai sobat setia SC Blog, di sini saya akan sharing tentang kegiatan magang saya di BLC TELKOM KLATEN. Kali ini kegiatan saya ialah TRAINING Mikrotik MTCNA.

PENGERTIAN
MTCNA kependekan dari Mikrotik Training Certified Network Associete

LATAR BELAKANG
Sertifikasi MTCNA kali ini di laksanakan di BLC TELKOM KLATEN secara gratis ( tanpa di pungut biaya ). Training di laksanakan setiap 3 Bulan sekali di BLC TELKOM KLATEN. Yang menjadi Trainer MTCNA  selama acara MTCNA kali ini ialah Bpk. Ziad Sobri.

RANCANGAN KEGIATAN
Hari Pertama TRAINING MTCNA ini membahas beberapa hal yang meliputi :
1. Pengenalan Mikrotik
2. BackUp dan Restore Recovery Data Konfigurasi Mikrotik
3. Upgrade RouterOS 
4. NetInstall
5. Pembuatan Topologi Jaringan
6. Basic Configuration

DOKUMENTASI

Terima Kasih sudah mau mampir membaca artikel di SC Blog, saya tunggu salam hangat dari sobat setia SC Blog :D.

Wassalamu'alaikum W. W

No comments:

Post a Comment