Breaking

Friday, October 20, 2017

Tutorial Bootstrap Part 19 : Membuat Navs di Bootstrap

Assalamu'alaikum W. W.

Abdul Hafid Gunawan -  Hai Sobat setia SC Blog berjumpa lagi dengan saya Abdul Hafid Gunawan di Blog kesayangan ini. Kali ini saya akan melanjutkan Tutorial Bootstrap Part 19. Langsung saja cekidot.
PENGERTIAN
SleepingCodings - Navs merupakan sebuah Navigasi yang

LATAR BELAKANG
Untuk mempersingkat waktu dalam pembuatan front-end website, yang mempunyai prioritas responsive & praktis.

MAKSUD DAN TUJUAN
- Mampu menguasai, memahami dan menggunakan Bootstrap untuk mengembangkan skill Front-end Website.

ALAT DAN BAHAN
- Text Editor

PEMBAHASAN

Keterangan :
  • nav-item digunakan sebagai isi dari nav tersebut.
  • nav-tabs digunakan untuk membuat nav tipe tabs
  • nav-pills digunakan untuk membuat nav tipe pills.
  • data-toggle digunakan sebagai perujuk dari class tabs / pills
  • href digunakan untuk perujuk id yang akan di klik, untuk menampilkan pesan

1. NAV MENUS



2. TABS



3. PILLS



4. TOGGLEABLE / DYNAMIC TABS



5. TOGGLEABLE / DYNAMIC PILLS




KESIMPULAN
Penggunaan Navs menggunakan Bootstrap sangat memudahkan kita dan mempersingkat waktu.

REFERENSI
- www.w3schools.com/bootstrap4/bootstrap_navs.html

Wassalamu'alaikum W. W.

No comments:

Post a Comment